Jumat, 04 Maret 2016

Program Pendidikan Guru Tahfizh Anak Usia Dini Sahabat Quran

Pertama di Indonesia
Program Pendidikan Guru
Tahfizh Anak Usia Dini
Sahabat Quran

Insya Alloh, dibuka pendaftaran angkatan pertama program Pendidikan Guru Tahfiz Anak Usia Dini (TAUD) selama 3 bulan di Islamic Center Wadi Mubarak, Megamendung, Bogor.

Mengundang para muslimah menjadi kader guru dan para pengelola lembaga pendidikan untuk mengirimkan kader guru pembimbing program hafalan.

Alumni program ini terlatih untuk membimbing siswa anak usia dini (3-7 tahun) hafal Alquran 30 Juz.

Peserta program akan dibimbing dan dilatih untuk:
- Lancar membaca Alquran
- Metode & Bimbingan Hafalan
- Manajemen Kelola Kelas
- Kompetensi & Karakter Guru

Fasilitas terbaik untuk peserta:
- Gratis Biaya Pendidikan
- Asrama dan Makan
- Ijazah dan Bahan Ajar

Cara Pendaftaran:
Kirim Foto, Nomer HP Aktif yang bisa dihubungi, Daftar lengkap Riwayat Hidup (CV), Ijazah Terakhir, Surat Rekomendasi Lembaga/Tokoh/Ormas, melalui email ke: taudsaqu@yahoo.com

Paling akhir email diterima tanggal 25 Maret 2016. Calon peserta yang memenuhi syarat administrasi akan dihubungi via telepon untuk mengikuti seleksi dan interview di Wadi Mubarak Bogor.

Peserta terbatas hanya 30 muslimah calon guru. Program akan dimulai April 2016.

Informasi Pendaftaran:
Ustadz Moh.Ruslan
0812-8626-0164
0877-7091-4186
Kantor 0251-8257944
FB: ic.wadimubarak
www.wadimubarak.com

Silahkan dishare untuk umat yang membutuhkan...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar